Dalam pengembangan bisnis Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM), permodalan menjadi faktor krusial. Beruntungnya, saat ini terdapat banyak platform Financial Technology (Fintech) atau Asosiasi Fintech yang menawarkan pinjaman modal bagi UMKM untuk mengembangkan usaha mereka, salah satunya adalah BPRS Hijra Alami. BPRS Hijra Alami menawarkan nominal pinjaman yang cukup menarik bagi UMKM, yaitu mulai dari satu juta hingga dua miliar …
Read More »